Laman

Jumat, 31 Desember 2010

terminate (kill) proses di windows melalui C# (C Sharp)

Proses sebenarnya mirip dengan program, akan tetapi berbeda, program merupakan sekumpulan code-code dalam komputer  yang tersimpan dimemori sekunder (hardisk) dinamakan program, akan tetapi program hanya disimpan didalam komputer, jika program tersebut dijalankan, maka memori yang digunakan beralih dari memori sekunder ke memori primar, dan program yang ada di memori primar tersebut dinamakan proses, dengan kata lain, program di komputer yang dirunning akan berubah menjadi proses tutorial kali ini akan belajar melakukan terminate atau killing process di windows melalui program C# yang akan kita buat. Oke... sekarang kita mulai membuat projectnya. seperti biasa sipakan terlebih dahulu form untuk project yang akan dibuat, klik file pilih new project, pada kotak project name isi nama project sesuai dengan keinginan. untuk langkah-langkah selanjutnya ikuti instruksi dibawah ini

Gambar1. Preview desain aplikasi program 

langkah 1: tambahkan satu button ke dalam form yang telah disiapkan sebelumnya, atur dan tata sedemikian rupa sehingga tampilannya seperti pada gambar diatas

langkah 2 : tambahkan library untuk menangani procces di C#. tambahkan library dibawah ini pada header program
             using System.Diagnostics;

langkah 3 : pada button satu, tambahkan code dibawah ini, code dibawah ini berfungsi untuk mendeteksi proses notepad, dan jika ditemukan, proses tersebut akan diterminate
    Process[] prosesToKill =Process.GetProcessesByName("notepad");
  if (prosesToKill.Length >= 1)
    {
       Process.Start("taskkill.exe", "/f /im notepad.exe");
    }       

langkah 4 : Done. Program selesai, dan siap dijalankan

Jika langkah langkah diatas dilakukan dengan benar, program mampu melakukan terminate pada proccess notepad, untuk mengujinya silahkan jalankan notepad, setelah itu running program yang telah kita buat, setelah program dirunning klik tombol terminate notepad. Maka notepad akan ditutup tanpa ada konfirmasi.

Untuk lebih memahai code-code diatas, silahkan download programnya disini, atau download projectnya disini
download file binarynya disini
download full projectnya disini

for more information contact us on informasi@csharp-indonesia.com
NB : Dalam tutorial ini program ditulisa menggunakan IDE Visual studio 2010. dengan target framework 2.0 . Sehingga minimal komputer harus terinstal windows xp untuk bisa menjalankan program *.exe nya, Sedangkan untuk membuka projectnya mau tidak mau harus menginstal microsoft visual studio 2010

20 komentar:

  1. Indeed, only an intermediate product Obat Epilepsi

    BalasHapus
  2. thank for information, is the nice post. Informasi yang sangat bermanfaat sekali, terima kasih banyak atas informasinya yah obat iritasi kulit wajah karena kosmetik and obat curek

    BalasHapus