Laman

Senin, 10 Februari 2014

Sistem Informasi Insert, Update, Delete MYSQL di C Sharp (C#)

Tidak asing lagi bahwa sebuah program dengan skala menengah keatas akan membutuhkan sebuah database, apalagi jika program tersebut berkaitan dengan SISTEM INFORMASI, mau tidak mau pasti akan menggunakan database, berikut ini adalah sebuah sistem informasi sederhana menggunakan database MYSQL dengan operasi yang menggunakan operasi INSERT, UPDATE dan DELETE. langkah pertama siapkan project dengan sbuah form kosong, dan tambahkan menustrip, button, datagridview, textbox dan label, atur dan tata sedemikian rupa sehingga interface seperti pada gambar disamping. langkah selanjutnya sebagai berikut 



  • tambahkan file MYSQL.Data.Dll pada program melalui "add reference" untuk membuah sebuah koneksi dengan DBMS MYSQL, jika belum familiar dengan sebuah koneksi program C# dengan MYSQL silahkan baca terlebih dahulu tutorial disini
  • tambahkan function untuk melakukan load data dari database MYSQL.


  • tambahkan code berikut ini untuk menghandle event pada daatagrid "update" dan "delete"


inti dari program sistem informasi adalah proses "SELECT", "INSERT", "UPDATE" dan "DELETE". pada program kecil diatas telah mengimplementasikan keempat proses tersebut, jika langkah-langkah diatas dilakukan dengan benar kurang lebih hasilnya seperti pada gambar dibawah ini,
preview program saat pertama kali program dijalankan.



proses select (mengambil data dari database)




preview program saat di klik tambah data



untuk menghapus data langsung di klik pada bagian kanan dari datagridview, berikut ini adalah preview dari operasi delete di program. misalnya akan dihapus data ke-8 yaitu data basis data.


setelah button delete di klik, muncul sebuah jendela konfirmasi, apakah data basis data yakin ingin dihapus, model dialog seperti ini berguna untuk mencegah terjadinya kecelakaan/hilangnya data, semisal ketika user tidak sengaja melakukan klik pada button delete, sehingga data tidak hilang begitu saja.

setelah jendela konfirmasi dijawab dengan "OK" maka program akan menghapus data matakuliah basis data beserta dengan SKS nya.


 sedangkan untuk mekanisme update/edit langsung di datagridview/inlineform. semisal data office aplication ingin diganti dengan matakuliah office, double klik pada matakuliah "office application" langsung isi dengan nama yang baru semisal "office", jika sudah diisi dengan nama yang baru klik button update yang ada disebalah kanan.

untuk lebih jelas dalam memahami code program, silahkan download full project beserta databasenya dibawah ini. 
database           : MYSQL
nama database   : csharpindonesia.com
nama tabel        : matakuliah
IDE                   : visual studio 2013


download database :
4share       : download disini 
mediafire  : download disini
ziddu        : download disini

download project
4share       : download disini
mediafire  : download disini
ziddu        : download disini 

jika link download error silahkan tinggalkan laporkan, tinggalkan komentar. file akan di perbarui, semoga bisa membantu dan bermanfaat.

Artikel Terkait

29 komentar:

  1. Asslmkm,pak minta full projectnya batteray alarm nya donk :)

    BalasHapus
  2. Pak, kenapa insert punya saya ga bisa pahal udah sama persis. ada 2 perintah insert, apakah =>MySqlDataReader reader = dbcmd.ExecuteReader(); tidak boleh ada 2 dalam 1 form.

    BalasHapus
  3. Pak, saya punya diagram seperti ini
    Server CentOS + Mariadb server dan PC Client(Windows).


    Dari pc client saya akan mengakses ke mariadb menggunakan vs c#.
    bagaimana langkahnya pak..terimakasih

    BalasHapus
    Balasan
    1. masalah ini sudah solved dua bulan lalu. thanks

      Hapus
  4. Mas kalau mau bikin kode otomatis gimana yah masalahnya jika KD-0001 kita ambil angkanya aja cuman pas pengoperasian aritmatiknya dia jadi KD-2 gitu mas ... tolong bantu yah...

    maju terus csharp indonesia

    BalasHapus
  5. Mantap gan, ane cobain dulu yah.

    BalasHapus
  6. wah, tutorialnya mantap gan...

    BalasHapus
  7. file projec nya gak bisa dibuka ? tolong pencerahannya

    BalasHapus
  8. Jacques-David LeCoultre gestiva quindi la Grande Maison,replica orologi rolex l'officina del predecessore di oggi,panerai replica e l'officina ha una risorsa e una tecnologia estremamente ricche per produrre orologi.patek philippe replica Per promuovere questa creazione unica,hublot replica i due hanno co-fondato la società di orologi speciali (Spécialités Horlogères).
    Sebbene Grande Maison fosse un noto produttore di orologi,hublot replica non aveva un movimento per il tavolo ribaltabile Reverso.replica vacheron constantin La società di orologi speciali (Spécialités Horlogères) ha anche trovato Tavannes,breitling replica fornito da Tavannes.

    BalasHapus
  9. strong> 
     
    The Daily Mint is a finance blog that offers monstrous articles for small business owners. Articles are concise and written with honesty. Furthermore, it features creative articles and compelling case studies. One feature of the blog that makes it novel is that it identifies key trends in technology. Another feature is that it features industry influencers. thedailymint.com

    BalasHapus